Kegiatan tersebut, merupakan upaya pemerintah desa, untuk mempermudah akses jalan bagi warga pengguna jalan, dimana sebelumnya akses jalan, sehingga akses jalan menjadi lancar untuk aktivitas warga setempat Dan Dalam Rangka Persiapan Pelaksanaan Lomba Desa tingkat Kabupaten Banggai Laut Tahun 2025.
Dalam kesempatan itu, Serda Baharudin mengatakan bahwa, kehadirannya dalam kegiatan ini sebagai upaya membantu pemerintah desa, untuk memberikan pelayanan kepada warga, untuk mendukung pembangunan lebih maju di wilayah binaan Dan Rangka Persiapan Pelaksanaan Lomba Desa tingkat Kabupaten Banggai Laut Tahun 2025.
“Ini merupakan upaya pemerintah desa, yang rencananya akan dibangun pemerasan Lapangan dan jalan desa dengan Peralatan secukupnya, mengingat jalan ini merupakan akses jalan setapak untuk diperlebar, sebagai bentuk memberikan kenyamanan dan aman kepada warga setempat dan masyarakat umumnya,” kata dia.
Ia menambahkan, Hal tersebut sebagai wujud kepedulian dalam membantu pemerintah desa, yang dihadapi warga sekaligus sebagai upaya dalam melaksanakan pembinaan wilayah teritorial yang berkesinambungan.
“Mudah-mudahan dengan perbaikan dan pelebaran jalan ini warga tidak lagi mengalami kesulitan sehingga dapat menopang peningkatan taraf hidup masyarakat Desa Lipulalongo Dan Dalam Rangka Persiapan Pelaksanaan Lomba Desa tingkat Kabupaten Banggai Laut Tahun 2025.. Selain itu dengan kegiatan ini merupakan wujud nyata untuk hadir di tengah-tengah masyarakat melalui kegiatan gotong royong pelebaran jalan dengan suasana kebersamaan,” pungkasnya. ( Pendim 1308/LB )